PUISI: “KELUH KAMI SEBAGAI PEKERJA MIGRAN INDONESIA”
Di tengah kota-kota yang perkasa…Di dalam gemerlapan lampu-lampu panca warna…Di bawah kangkangan gedung-gedung megah…Di sinilah nasib kami menengadah..Di negeri orang, kami mencari nafkah… Suara langit...